Kebiasaan untuk tidur larut malam masih susah untuk aku hilangkan. Masih bisa dihitung jari berapa kali aku tidur tepat waktu dalam sebulan. Karena kebiasaan inilah yang membuat bagian bawah mataku menjadi menggelap. Jangan ditiru ya!! Tidur tepat waktu lebih disarankan, bukan cuma demi kecantikan wajah tapi juga demi kesehatan tubuh. Kali ini aku coba salah satu produk yang katanya bisa menyamarkan lingkaran hitam di sekitar mata yaitu Lanore Whitening Hydrogel Eye Patch.
PRODUCT INFO
Nama Produk: Lanore Whitening Hydrogel Eye Patch
Isi: 2 patches/sachet
Harga: Rp. 25.000
Harga: Rp. 25.000
BPOM No.: NA26171900263
PRODUCT CLAIM
Lanore Whitening Hydrogel Eye Patch mengandung kombinasi Arbutin dan Oryza sativa (rice) bran extract untuk menyamarkan lingkaran hitam di sekitar mata sehingga tampak lebih cerah. Mengandung Aloe barbadensis leaf extract dan Camellia japonica seed oil yang berfungsi sebagai pelembab untuk menyejukkan kulit di sekitar mata, melegakan mata lelah dan menjaga kekencangan kulit di sekitar mata.
PACKAGING
Dikemas dalam kemasan sachet yang simple berwarna putih tulang. Sisi depan dan belakangnya tertera informasi produk. 1 sachet berisi 2 patches berwarna putih yang bisa digunakan untuk sepasang mata.
INGREDIENTS
Aku belum nemu detail untuk ingredients dari eye patch Lanore ini. Di kemasan tertera produk ini memiliki bahan seperti Arbutin, Oryza sativa bran extract, Aloe barbadensis leaf extract dan Canellie japonica seed oil. Tapi aku enggak tau ini list ingredients lengkap atau hanya bahan utamanya aja yang dicantumkan.
Eye patch ini bisa digunakan minimal 2-3 kali dalam seminggu secara rutin untuk mendapatkan hasil yang maksimal.
MY OPINION
Pertama kalinya aku pakai eye patch tapi enggak basah sama sekali. Sisi dalam untuk nempel patch ke bagian bawah mata itu cukup 'lengket' jadi membuat patch nya itu stay di bawah mata dan enggak lari dari tempatnya. Menurutku ini bagus karena jadinya mau dibawa tiduran atau mondar-mandir pun, produknya enggak bakal jatuh.
Untuk lama penggunaannya cukup dipakai selama 30 menit. Selagi pakai eye patchnya, kalian bisa tetap beraktifitas. Seperti yang udah aku bilang diatas, kalau eye patch ini nempel banget di bagian bawah mata. Enggak ada cairannya juga jadi enggak usah bakal takut mata kelilipan. Soalnya aku sering pakai eye patch lainnya yang super licin dan cairannya sering masuk mata. Pedih gaes haha
Aku pernah coba masukin produknya ke kulkas dulu dengan maksud supaya pas aku mau pakai ada sensasi dinginnya. Tapi pas aku pakai kenapa malah enggak begitu berasa dinginnya padahal jarak dikeluarkan dari kulkas dan pemakaiannya enggak begitu lama. Oya karena bentuk kemasannya yang sachet ini jadi enak banget dibawa di pouch terutama ketika lagi travelling.
Efek yang aku rasakan setelah menggunakan whitening eye patchnya Lanore ini belum begitu keliatan secara signifikan. Aku cuma punya stock 2 sachet untuk 2 kali penggunaan sedangkan aturan pemakaiannya digunakan 2-3 kali dalam seminggu secara rutin. Mungkin aku harus cobain lebih banyak dan rutin lagi ya. Dan satu lagi, kebiasaan begadang juga harus dikurangi supaya lingkaran hitam di sekitar mata bisa memudar secara perlahan ya.
Untuk lama penggunaannya cukup dipakai selama 30 menit. Selagi pakai eye patchnya, kalian bisa tetap beraktifitas. Seperti yang udah aku bilang diatas, kalau eye patch ini nempel banget di bagian bawah mata. Enggak ada cairannya juga jadi enggak usah bakal takut mata kelilipan. Soalnya aku sering pakai eye patch lainnya yang super licin dan cairannya sering masuk mata. Pedih gaes haha
Aku pernah coba masukin produknya ke kulkas dulu dengan maksud supaya pas aku mau pakai ada sensasi dinginnya. Tapi pas aku pakai kenapa malah enggak begitu berasa dinginnya padahal jarak dikeluarkan dari kulkas dan pemakaiannya enggak begitu lama. Oya karena bentuk kemasannya yang sachet ini jadi enak banget dibawa di pouch terutama ketika lagi travelling.
Efek yang aku rasakan setelah menggunakan whitening eye patchnya Lanore ini belum begitu keliatan secara signifikan. Aku cuma punya stock 2 sachet untuk 2 kali penggunaan sedangkan aturan pemakaiannya digunakan 2-3 kali dalam seminggu secara rutin. Mungkin aku harus cobain lebih banyak dan rutin lagi ya. Dan satu lagi, kebiasaan begadang juga harus dikurangi supaya lingkaran hitam di sekitar mata bisa memudar secara perlahan ya.
Sekian dulu Beauty Talk bareng aku yang membahas eye patch Korea ini. Semoga bisa menjadi refenrensi untuk kalian. And see you on my next review, bye~♡
Disclaimer: Review ini merupakan project dari Clozette Indonesia. Tulisan yang aku jabarkan disini adalah berdasarkan pengalaman aku setelah menggunakan produk tersebut. It’s a honest review dear~
SOSIAL MEDIA
Disclaimer: Review ini merupakan project dari Clozette Indonesia. Tulisan yang aku jabarkan disini adalah berdasarkan pengalaman aku setelah menggunakan produk tersebut. It’s a honest review dear~
Waahh bener ini enak ya dibawa travelling tami. Tapi sungguh harganya agak pricey ya. Liat bahan utamanya no wonder hasilnya mantul. Aku udaa lama sih kepengen nyoba eye patch. Tapi keknya bisa dimulai dari Lanore ini ya. 😍
ReplyDeleteKelihatan banget kalau ini beda dari eye patch pada umumnya. Sayangnya ngga terasa dingin setelah disimpan di kulkas ya, kalau bisa kan jadi lebih segar ya pas dipakai.
ReplyDeleteDuh kayaknya aku butuh Lanore Whitening Hydrogel Eye Patch ini deh soalnya lagi ada mata panda nih huhu
ReplyDeleteBener tam aku juga g suka klo eye patch ygbanyak cairannya terus suka kr mata2. Perih yaa
ReplyDeleteAda eye patch satuan gini ya? Kayaknya lebih praktis dibanding yang wadah jar.
ReplyDelete